Sebelum menentukan pilihan motor mana yang mau diambil, biasanya si calon pembeli ini tentunya telah mempertimbangkan harga, service yang diberikan oleh ATPM alias 3S (sales, sparepart, service), konsumsi bbm, nilai jual kembali dan juga gengsi :mrgreen:. Ada juga yang langsung memboyong motor karena didesak orang lain (misal anak minta motor ke bapaknya dengan cara ngancam nekat, kaya berita disini). Selain itu, ga jarang juga banyak orang yang membeli sepeda motor untuk menyalurkan hobbynya seperti adventure alias bertualang baik on road maupun offroad.
Satu nilai min (-) buat ATPM sepeda motor jepang
26