Berbekal informasi dari akun twitter AHM @welovehonda, rombongan touring vario 125 yang diikuti berbagai media dan komunitas motor honda ย dalam menempuh jarak 1400 km (jakarta-bali) bakal singgah ke jogja pukul 16.30. Langsung deh capcus ke dealer honda tunas jaya jalan magelang, walaupun hujan mengguyur kota Yogyakarta tercinta.
Arsip Tag: xeon
Mau inden CBR 250?, Siapkan dulu akun facebookmu :D
Seperti halnya kemunculan Yamaha Byson maupun Xeon yang ditandai dengan adanya inden online, kini produsen sepeda motor honda di Indonesia, AHM mengikuti jejak yang sama seperti rival terdekatnya untuk menjual si canggih CBR 250 R dengan cara yang sama.
Iklan Yamaha Xeon Nyindir Honda?
Ada yang sudah melihat iklan Yamaha Xeon 125 yang sudah 1 bulan ini kerap tayang di televisi? Kalau anda jeli melihat iklan tersebut, pada waktu si Xeon yang dikendarai presenter Choky Sitohang melalui 2 mobil honda secara mudah (New Jazz & New Accord) secara tidak langsung pihak Yamaha Motor Kencana Indonesia ingin menunjukkan bahwa Yamaha memang pantas menyandang tagline “Semakin Di Depan”. Apalagi dengan diluncurkannya Xeon yang diharapkan dapat memimpin penjualan sepeda motor di Indonesia. Ini menurut saya lo ๐ Baca lebih lanjut
Xeon the Super Matic
Hehehe.. agak berlebihan memang judulnya, tapi ini mewakili kekaguman saya terhadap matic terbaru yamaha di 2010 ini. Gimana engga? Selain desainnya yang fresh menyegarkan pandangan saya dari banyaknya matic di jalan , banyak fitur yang menjanjikan yang menjadi nilai tambah dari matic berkapasitas mesin 125 cc ini.
Dibandrol dengan maskawin 15,5 juta. Tentu sangat menggiurkan bagi yang akan meminang sebuah motor otomatis canggih, dan pastinya calon peminang honda vario techno bakal pikir 2 kali untuk membeli :D. Baca lebih lanjut